OVA ini akan menceritakan kisah masa kecil para karakter utama, yang diadaptasi dari volume pertama novel ringan asli karya Satoru Yamaguchi.